Wednesday 20 February 2013

Untuk yang TAKUT memulai...


Duh mba aku ga bakat jualan…
Aku ga bisa ngeprospek orang…
Aku ga ada waktu, uda sibuk di kantor, sibuk urus anak…
Aku gaptek…
Aku ga bisa ngomong…
Aku tinggalnya jauhhh mba, di pedalaman...
Pendidikanku ga tinggi mba, apa bisa?

Tapiiii…
Mau penghasilan sampe puluhan juta?
Mau mobil CRV gratis??
Mau ajak suami, anak, atau ortu jalan-jalan ke luar negri setiap tahunnya ga?
Mau bebas finansial?
Mau membahagiakan orang-orang tersayang?

Kalo jawabannya MAU, sip!
Asal niat uda ada, itu cukup untuk permulaan.
Selanjutnya USAHA dan DOA. Kesampingkan semua alasan-alasan, cari jalan keluarnya. Kita adalah manusia berakal budi, sudah dikaruniai otak yang begitu cerdasnya, jadi tentu bisa mencari cara untuk memperbaiki kekurangan dan fokus pada kelebihan :)

Iya saya tertarik mba, tapi bisa ngga yah menjalankan bisnis ini? Belum yakin…
Uda deh STOP ragu-ragunya.
Gimana caranya stop? Yah berhenti, jangan dilanjutkan.

STOP meremehkan diri sendiri.
STOP mengkerdilkan diri sendiri.
FOKUS pada kelebihan kita, SIASATI kelemahan kita.
Ayooo jangan minder lagi, jangan takut lagi yaa. Tuhan sudah menciptakan kita dengan keindahannya masing-masing, berhenti meragukan diri sendiri. Yakinkan diri sendiri, pasti bisa. Mending waktunya digunakan untuk segera belajar dan action, daripada kebanyakan mikir dan takut ini-itu yang sebenarnya belum tentu terjadi juga.

Kalo kitanya terus pesimis dan mengkerdilkan diri sendiri, artinya sama saja kita tidak menghargai ciptaan Tuhan yang INDAH ini lhooo.



Buat yang sudah siap memulai dan ACTION, yuk mari bersama kita jemput impian :)


No comments:

Post a Comment